Bandung (ANTARA) - Manchester City akan menjamu Bayern Leverkusen pada pertandingan kelima fase liga Liga Champions di Stadion Etihad, Rabu (26/11) pukul 03.00 WIB.
Fakta-fakta Man City vs Leverkusen
- Man City peringkat 4 klasemen: 3 menang, 1 seri, 10 poin
- Man City 4 laga terakhir: 3 menang, 1 seri
- Man City mencetak 10 gol dan 3 kebobolan
- Leverkusen peringkat 21 klasemen: 1 menang, 2 seri, 1 kalah, 5 poin
- Leverkusen 4 laga terakhir: 1 menang, 2 seri, dan 1 kalah
- Leverkusen mencetak 6 gol dan 10 gol kebobolan
Susunan pemain
Manchester City (4-1-4-1): Gianluigi Donnarumma; Nunes, Stones, Gvardiol, O'Reilly; Gonzalez, Savinho, Tijjani Reijnders; Phil Foden, Jeremy Doku, Erling Haaland
Bayer Leverkusen (3-4-2-1_: Mark Flekken; Loic Bade, Edmond Tapsoba, Jarell Quansah; Aleix Garcia, Malik Tillman, Alejandro Grimaldo, Lucas Vazquez; Patrik Schick, Eliesse Ben Seghir, Ibrahim Maza
Prediksi skor
- Manchester City menang 60 persen
- Leverkusen menang 20 persen
- Man City vs Leverkusen seri 20 persen
