"Pelaku pergi begitu saja setelah melakukan aksinya, korban sempat berteriak, namun pelaku sudah melarikan diri," kata saksi mata warga sekitar Rohman (32).
Selasa, 27 Agustus 2024 22:15 WIB
Pelaku pencabulan Usep Mulyadi, warga Kecamatan Cugenang, Cianjur, Jawa Barat, menjalani pemeriksaan di Polres Cianjur, Sukabumi, Selasa (27/8/2024). ANTARA/Ahmad Fikri
"Pelaku pergi begitu saja setelah melakukan aksinya, korban sempat berteriak, namun pelaku sudah melarikan diri," kata saksi mata warga sekitar Rohman (32).