Dengan balapan tersisa tujuh lap, Russell dengan cerdik mampu menjaga kondisi ban keras yang bermain di sirkuit dengan kondisi panas selama balapan. Russel kian tak terkejar dengan pesaing terdekatnya dengan mengamankan gelar GP Belgia.
Kemenangan ini membuat Russell menjadi pembalap kedua setelah Verstappen yang memenangkan balapan lebih dari satu seri di musim ini.
Hasil balapan Formula 1 GP Belgia:
1. George Russell - Mercedes
2. Lewis Hamilton - Mercedes
3. Oscar Piastri - McLaren
4. Charles Leclerc - Scuderia Ferrari
5. Max Verstappen - Red Bull Racing
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Russell segel gelar GP Belgia usai rebut posisi terdepan dari Hamilton