Kelurahan tangguh bencana kurangi dampak banjir di Kota Cirebon
Jumat, 8 Desember 2023 16:10 WIB
“Mudah-mudahan kesiapsiagaan yang sudah kita lakukan bisa meminimalisasi risiko bencana banjir,” ucapnya.
Sementara itu Wali Kota Cirebon Eti Herawati menuturkan pihaknya telah menyiagakan sebanyak 150 orang petugas gabungan untuk menghadapi peristiwa bencana selama musim hujan.
Baca juga: BPBD Kota Cirebon membentuk 10 kelurahan tangguh bencana
Baca juga: BPBD Kota Cirebon membentuk 10 kelurahan tangguh bencana
Eti juga sudah berkoordinasi dengan dinas terkait untuk menanggulangi permasalahan banjir di titik-titik rawan seperti Jalan Cipto Kota Cirebon.
"Kita berupaya mengatasi banjir dengan mendorong untuk perbaikan drainase. Kita mendorong untuk masyarakat ikut berperan aktif,” katanya.