Selesai upacara, sejumlah ASN Pemkab Garut mengelar peragaan busana pakaian batik motif batik Garutan dalam rangka peringatan Hari Batik Nasional 2023.
Kegiatan itu merupakan ungkapan terima kasih kepada pembatik yang sudah berkontribusi dalam memajukan warisan budaya batik.
"Tadi itu kenapa dilombakan, itu untuk bisa membuktikan mana batik Garutan, mana yang bukan Garutan, yang menang (peragaan busana) tadi itu adalah yang menggunakan batik Garutan," katanya.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Bupati Rudy Gunawan berikan penghargaan kepada 56 pembatik khas Garut