Menjelang Pilpres 2024, sejumlah lembaga survei memunculkan nama Ridwan Kamil sebagai salah satu kandidat calon presiden (capres), walaupun beberapa pengamat politik beropini langkah Ridwan Kamil akan berat jika melaju ke Pilpres 2024 tanpa dukungan partai politik.
Baca juga: Pesan Ridwan Kamil untuk relawan pendukungnya, luruskan niat
