Menteri UMKM sebut masih tunggu PP bagi UKM urus tambang
Menteri Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman mengatakan, pihaknya masih menunggu Peraturan Pemerintah (PP) yang akan menjadi landasan hukum dan regulasi terkait kriteria hingga skema usaha kecil dan menengah (UKM) untuk mengelola bisnis pertambangan.
Kementerian PU: Tiga lokasi diusulkan untuk tahap awal Giant Sea Wall
Kementerian Pekerjaan Umum (PU) mengungkapkan terdapat tiga lokasi yang diusulkan untuk tahap awal pembangunan tanggul laut raksasa atau Giant Sea Wall.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Ekonomi kemarin, soal "buyback" hingga pembangunan "giant sea wall"