"Dengan melihat kondisi sekarang paling tidak kita punya optimisme bahwa tahap pertama ini bisa beroperasi dalam waktu yang nanti tergantung perizinan yang sedang di proses di Pemerintah Pusat maupun perizinan di Pemkab Bogor," ucap Taufiq.
Setelah beroperasi penuh, TPPAS Lulut Nambo akan melayani empat wilayah yaitu Kota dan Kabupaten Bogor, Kota Depok, dan Kota Tangerang Selatan.
TPPAS yang memiliki luas 55 hektare ini akan mampu menampung sampah 1.800-2.300 ton per hari.
TPPAS Regional Lulut Nambo ditarget beroperasi Maret 2024
Jumat, 12 Januari 2024 19:25 WIB
Baca juga: TPPAS Nambo fase 1 ditargetkan beroperasi akhir 2023
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Tahap satu TPPAS Regional Lulut Nambo ditarget beroperasi Maret 2024