"Kami harus berada di delapan besar, tapi besok kami harus melakukan sesuatu yang lebih baik dari yang kami lakukan. Kami harus lebih kuat dalam konsistensi dibandingkan sebelumnya di Brugge dan juga di Monaco," sambung dia.
"Mudah-mudahan besok kami bisa merasa kuat dan nyaman bermain menghadapi mereka dengan kemampuan kami," pungkasnya.
Pada pertandingan leg pertama kontra Club Brugge, Aston Villa membidik hasil positif untuk menjadi bekal positif untuk dibawa ke leg kedua yang dimainkan di Villa Park, Kamis dini hari WIB pekan depan.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Aston Villa ingin perbaiki hasil tandang ketika jumpa Club Brugge