Festival Keajaiban Ramadhan
Di bulan suci ini, Ancol menghadirkan acara menarik untuk para pengunjung, yakni “Festival Keajaiban Ramadhan” yang digelar mulai tanggal 1 hingga 30 Maret mendatang.
Di sini, Anda bisa menikmati beragam acara seperti Ramadhan Jazz, Ramadhan Busking, Ngabuburit Talk dan Culinary Ramadhan.
Acara yang digelar di Symphony of the Sea-Store ini dibuka gratis mulai pukul 17.00 WIB. Namun, Anda perlu melakukan reservasi di website gratis.ancol.com.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: 5 rekomendasi tempat berakhir pekan di Jakarta yang menarik dikunjungi