Sekitar 10 tenaga kesehatan disiagakan untuk memberikan pelayanan kesehatan bagi pengungsi yang setiap harinya sekitar 30 orang memeriksakan kesehatan mereka dengan keluhan batuk, pilek, demam, dan penyakit lainnya, didominasi orang lanjut usia dan balita.
"Petugas kesehatan dari puskesmas juga setiap hari membantu memberikan pelayanan kesehatan ke setiap rumah pengungsian, guna memastikan kondisi kesehatan warga yang mengungsi," katanya.
Baca juga: BPBD Cianjur: Selama TDB pergerakan tanah masih terjadi
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: BPBD: Lokasi pergerakan tanah di Cianjur masih layak ditempati