"Berbagai sarana dan prasarana penunjang termasuk pelaku usaha di masing-masing obyek wisata akan diberdayakan sehingga program ketahanan pangan di Cianjur dapat berjalan dan laju inflasi dapat ditekan," katanya.
Dia menambahkan, sepanjang 2024 angka kunjungan ke berbagai objek wisata di Cianjur ditargetkan dapat mencapai 2 juta orang termasuk wisatawan mancanegara, sehingga berbagai program dan promosi dilakukan melibatkan seluruh dinas dan OPD yang ada.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Pemkab Cianjur gencarkan perbaikan jalan menuju objek wisata pantai
Cianjur gencarkan perbaikan jalan menuju objek wisata pantai
Jumat, 9 Agustus 2024 19:50 WIB