Hipmi Kota Bogor berharap dapat bersinergi dengan Pemerintah Kota, Lembaga/Himpunan, UKM dan pemangku kepentingan lainnya untuk bisa mengembangkan sarana dan fasilitas yang dapat membentuk embrio-embrio mendatangkan hujan rezeki bagi masyarakat sehingga meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara luas.
“Misi dari Hipmi Bogor Center sendiri adalah memberantas kemiskinan melalui usaha mandiri, namun kami tidak dapat berjuang sendiri, perlu dukungan berarti dari para pemerhati dan pegiat ekonomi, sehingga tiap misi dapat dilalui dengan pasti,” kata Marwan Suherwan.
Baca juga: DPRD Kota Bogor titip empat pilar kebangkitan ekonomi kepada Hipmi
Hipmi Kota Bogor siapkan wadah bagi 1.000 usaha rintisan
Selasa, 8 Februari 2022 10:44 WIB