Baca juga: Penutupan alun-alun Depok diperpanjang
"Harus ada perbaikan-perbaikan sedikit lah ya, beliau kan arsitek (jadi) beliau lebih paham dari saya," katanya.
Bupati menambahkan Alun-alun Garut merupakan titik nol kilometer di Kabupaten Garut yang tempatnya berada di pusat kota dan di sekitar lingkungan Pendopo Garut serta Masjid Agung Garut.
"Ini adalah pusat di mana masyarakat menjadikan alun-alun bagian dari satu simbol bagi suatu pemerintah daerah," katanya.