Jabar Terkini / Selasa, 24 September 2024 18:40
Polisi bersama nelayan di Pantai Apra, Kecamatan Agrabinta, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, menemukan jasad Joerami (17) pelajar asal Bandung yang dilaporkan hilang terbawa arus sejauh 30 kilometer ...
Olahraga / Selasa, 24 September 2024 14:45
Ketua Umum (Ketum) Viking Tobias Ginanjar menanggapi kericuhan oknum suporter Persib Bandung yang melakukan penyerangan terhadap puluhan petugas keamanan (steward) usai laga ...
Jabar Terkini / Selasa, 24 September 2024 14:00
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat meminta dan berharap deklarasi damai yang dilakukan Selasa ini dengan melibatkan calon gubernur dan wakil gubernur Jabar menjadikan Pilkada 2024 serentak di 27 ...
Olahraga / Selasa, 24 September 2024 9:19
Persib Bandung dengan tegas mengecam insiden penyerangan kepada puluhan petugas keamanan (steward) yang terjadi setelah laga kontra Persija Jakarta di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, ...
Lifestyle / Senin, 23 September 2024 20:20
Pada temaram di sudut kecil rumah di tengah deretan hunian Kota Kembang, Bandung, Yeni Aryani duduk dengan telaten merekah utas demi utas buntalan tali. Jemarinya yang lincah bergerak, ...
Olahraga / Senin, 23 September 2024 18:33
Tim tuan rumah Persib Bandung menundukkan Persija Jakarta dengan skor 2-0 pada laga klasik Liga 1 Indonesia 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Senin sore.
Jabar Terkini / Senin, 23 September 2024 14:00
Tim SAR gabungan menghentikan pencarian terhadap pelajar asal Bandung Joeraimi (17) yang hilang tenggelam di Pantai Cemara, Kecamatan Cidaun, Cianjur, Jawa barat, setelah tujuh hari pencarian tidak ...
Jabar Terkini / Minggu, 22 September 2024 20:35
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bandung menetapkan daftar pemilih tetap (DPT) Pilkada 2024 sebanyak 1.887.881 orang yang terdiri dari 932.468 pemilih laki-laki, dan 955.413 pemilih ...
Jabar Terkini / Minggu, 22 September 2024 17:00
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bandung menetapkan empat pasangan calon (paslon) wali kota dan wakil wali kota dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Bandung ...
Jabar Terkini / Minggu, 22 September 2024 12:20
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat membenarkan Ketua KPU Kota Bandung Wenti Frihadianti telah dicopot dan diganti oleh Khoirul Anam Gumilar Winata pada tanggal 20 September 2024.