Gubernur Provinsi Jawa Barat Ridwan Kamil memberikan paparan saat acara Deklarasi Damai Bersama Pemilu Legislatif dan Pemilu Presiden 2019 di Mapolda Jawa Barat, Bandung, Jawa Barat, Rabu (12/9). Deklarasi tersebut diikuti oleh KPU Jawa Barat, Kepolisian, TNI, Jaksa, Ulama, Tokoh Masyarakat hingga mahasiswa guna menjaga Pemilu 2019 mendatang tetap kondusif khususnyadi daerah Jawa Barat. ANTARA JABAR/Novrian Arbi/agr/18