Bandung (ANTARA) - Newcastle akan menjamu Liverpool dalam lanjutan Liga Inggris Premier League di St James' Park pada Selasa (26/8) pukul 02.00 WIB.
Liverpool selaku tim tamu saat ini menempati peringkat 5 klasemen Liga Inggris dengan Raihan 3 poin setelah memenangkan laga pembuka melawan Bournemouth dengan skor 4-2.
Sebaliknya Newcastle berada di peringkat 15 dengan Raihan satu poin.
Head to Head
Dari lima laga pertemuan Newcastle vs Liverpool, Newcastle meraih satu kemenangan dan Liverpool dengan 3 kemenangan serta 1 seri.
(16/03/2025) Liverpool vs Newcastle 1-2
(27/02/2025) Liverpool vs Newcastle 2-0
(05/12/2024) Newcastle vs Liverpool 3-3
(02/01/2024) Liverpool vs Newcastle 4-2
(27/08/2023) Newcastle vs Liverpool 1-2
Susunan pemain
Newcastle: Nick Pope (GK); Kieran Trippier, Fabian Schaer, Daniel Burn, Valentino Livramento; Bruno Guimaraes, Sandro Tonali, Joelinton; Anthony Elanga, Anthony Gordon Harvey Barnes.
Liverpool: Alisson; Frimpong, Konate, Van Dijk, Kerkez; Mac Allister, Szoboszlai; Salah, Wirtz, Gakpo; Ekitike.
Prediksi skor
Newcastle vs Liverpool 0-1
