Bandung (ANTARA) - Saat mudik Lebaran meninggalkan rumah dalam keadaan kosong selama berhari-hari, sering kali menjadi kekhawatiran para pemudik.
Tak jarang banyak kasus pencurian, kebakaran, atau kebocoran gas yang terjadi saat pemilik rumah pergi dalam waktu yang lama.
Agar perjalanan mudik lebih tenang, ada 11 hal penting yang perlu dilakukan untuk menjaga keamanan rumah selama ditinggal.
1. Periksa dan kunci semua pintu masuk rumah