Dadang berharap perbaikan ruas jalan tersebut terutama jalan penghubung antara kabupaten bisa berkolaborasi menggunakan bantuan program corporate social responsibility (CSR) dari berbagai perusahaan.
"Saya berharap bisa berkolaborasi secara pentahelix. Perusahaan yang beroperasi di sini seperti PT Geo Dipa dan PT Sangkanwangi dapat membantu melalui CSR mereka,” kata Dadang.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Pemkab Bandung targetkan perbaikan 500 km jalan rusak dalam tiga tahun