Bulog Jabar serap 204 ribu ton beras lokal pada Januari-Juli 2024
Selasa, 6 Agustus 2024 5:41 WIB
Dia berharap, kenaikan harga gabah yang menguntungkan petani, tidak memengaruhi menurunnya daya beli masyarakat di pasar.
Sehingga serapan hasil produksi padi dapat terserap maksimal, di mana petani diuntungkan dan harga beras di pasar tetap stabil.
"Stabilisasi di produsen sudah berhasil. Tinggal konsumen, kita menggulirkan SPHP dan Bangpang. Kami akan optimalkan di serapan kedua ini. Bisa menambah stok dalam negeri," tuturnya.
Baca juga: Bey Machmudin benarkan beras Bulog di tingkat retail seret