Tahun 2025 merupakan tahun terakhir dari timeline untuk mengembalikan kondisi Citarum. Meski masih banyak pekerjaan rumah yang harus diselesaikan, tapi dengan kerja bersama semua pihak terkait, diharapkan sejumlah permasalahan akan mampu terselesaikan.
Dengan demikian, Sungai Citarum pada saatnya akan kembali kepada fungsinya, memberikan kemaslahatan bagi kehidupan dan penggerak peradaban yang lebih besar lagi.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Mengembalikan Citarum sebagai urat nadi masyarakat Jawa Barat