Informasi yang dihimpun wartawan di Garut adanya warga Desa Margacinta, Kecamatan Leuwigoong, Kabupaten Garut melaporkan dugaan pungli terkait pembayaran uang ganti rugi (UGR) Tol Getaci yang diduga dilakukan pihak Desa Margacinta.
Salah seorang warga yang mendapatkan pembayaran UGR sebesar Rp1,3 miliar menyampaikan keluhan tentang adanya pihak desa minta menyetor uang sebesar 2,5 persen dari total uang yang diterima.
Warga tersebut kemudian melaporkan dugaan pungli itu ke Polres Garut karena permintaan uang tersebut cukup berat, untuk itu meminta kepolisian agar secepatnya bisa ditindaklanjuti sesuai aturan hukum yang berlaku.
Baca juga: Menteri PUPR targetkan penetapan pemenang lelang Tol Getaci tahun 2024
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Pj Bupati Garut siap telusuri dugaan pungli pembebasan lahan tol
Pj Bupati Garut telusuri dugaan pungli pembebasan lahan tol
Rabu, 28 Februari 2024 22:11 WIB