"Rute favorit pilihan masyarakat pada periode long weekend tersebut adalah Bandung - Surabaya Gubeng, Bandung - Solobalapan, Bandung - Malang, Kiaracondong - Blitar dan tujuan lainnya," ujarnya.
Ayep mengatakan, tingginya animo masyarakat menggunakan jasa KAI lantaran pelayanan perusahaan dinilai baik.
"Tingginya animo masyarakat menggunakan jasa layanan kereta api di masa long weekend ini, disebabkan juga karena keunggulan kereta api sebagai transportasi massal yang aman dan bebas dari kemacetan di jalan raya," ujarnya.
Baca juga: KA Papandayan dan KA Pangandaran selama sepekan angkut hampir 8.000 warga
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: KAI Daop 2 ingatkan soal volume barang bawaan hadapi libur panjang
Daop 2 Bandung ingatkan soal volume barang bawaan hadapi libur panjang
Selasa, 6 Februari 2024 22:23 WIB