Adapun tiga nama yang diproyeksikan untuk mengisi jabatan pimpinan tinggi madya tersebut, adalah Berdasarkan surat Nomor 821.1/022/PanselSekda/2023 tentang Penetapan Hasil Akhir Seleksi Terbuka Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya Sekretaris Daerah.
Surat tersebut ditandatangani Ketua Panitia Seleksi Terbuka Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya Sekda Jawa Barat Erry Riyana Hardjapamekas pada 26 Desember 2023.