Terkait bursa kerja itu, ia menyebut merupakan edisi ke-5 untuk pengiriman tenaga kerja ke Jepang, selama dua hari (2-3 Desember 2023) pada salah satu hotel di Bandung.
Bursa kerja ini, sepenuhnya difasilitasi langsung oleh Pemerintah Prefektur Shizuoka dengan mengajak serta berbagai perusahaan di sana, untuk datang ke Bandung.