Kiki menambahkan selain okupansi hotel, restoran maupun rumah makan di Kota Cirebon juga perlahan kembali bangkit, di mana setiap hari banyak orang yang masuk untuk menikmati kuliner khas Kota Udang.
Diharapkan pada tahun 2023 mendatang semua berjalan kembali normal, dan bahkan diperkirakan akan lebih meningkat lagi, apalagi saat ini wisata di daerah sekitar Kota Cirebon, sudah sangat banyak.
"Kota Cirebon ini biasanya untuk kuliner dan menginap, kalau wisatanya bisa ke Kuningan, Indramayu, dan Majalengka," katanya.
Tingkat hunian hotel hari biasa di Cirebon sudah di atas 50 persen
Senin, 26 September 2022 20:54 WIB