Meski melempar pujian besar kepada Emery, Arteta tak sungkan ingin mencuri poin penuh dari tim asuhan pelatih yang dikaguminya tersebut.
Tiga poin dari lawatan di Villa Park akan menjaga posisi The Gunners di puncak klasemen sementara.
“Ini adalah tempat yang bagus untuk dikunjungi, salah satu lapangan favorit saya, lapangan yang sangat khas Inggris dan atmosfer yang luar biasa untuk bermain sepak bola, jadi ini akan menjadi peluang besar bagi kami,” tutupnya.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Arteta beri pujian untuk racikan Unai Emery di Aston Villa