Menurut dia, TNI AL berupaya membantu penyintas gempa bumi di Cianjur sampai mereka bisa membangun kembali rumah yang rusak akibat gempa bumi.
"Selama dibutuhkan TNI AL akan terus menyalurkan bantuan untuk penyintas gempa di Cianjur," katanya.
Baca juga: Disperkimtan Cianjur targetkan pembangunan rumah relokasi tuntas akhir tahun