Sementara itu, Koordinator Lapangan Vaksinasi BPBD Jabar Dani Saputra mengatakan, vaksinasi massal serupa akan terus digelar di berbagai daerah di Jawa Barat.
Baca juga: Vaksinasi penguat di Bekasi tembus 10 persen dari sasaran
Baca juga: Vaksinasi penguat di Bekasi tembus 10 persen dari sasaran
“Acara ini merupakan bagian dari program Satu Juta Vaksin BPBD Jabar, sehingga kami akan terus mengejar jumlah dosis sesuai dengan target,” katanya.
Sebelumnya, Vaksinasi Booster Massal sukses dilakukan di beberapa daerah lain, seperti Kabupaten Bandung dan Kota Cimahi. Sedangkan Kota dan Kabupaten lain di Jawa Barat akan segera diagendakan.