Ia melakukan kunjungan dan safari politik di Cirebon, Jawa Barat, Sabtu.
Usai menghadiri konsolidasi, Gubernur Jawa Tengah itu akan bersilaturahmi dan sowan ke K.H. Adib Rofiuddin Izza selaku Pengasuh Pondok Al-Inaaroh Al-Hikam Buntet Pesantren Cirebon, Jawa Barat.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Ketua DPD PDIP Jabar instruksikan buat posko pemenangan Pemilu 2024