Seekor burung Kuntul bertengger di tangkai pohon bambu di Ranca Bayawak, Kecamatan Gedebage, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (6/12). Berdasarkan hasil penelitian Universitas Padjadjaran pada 2017, saat ini burung Kuntul di wilayah tersebut tinggal tersisa 2.445 ekor dari 2.700 ekor pada 2016 akibat penyusutan lahan persawahan dan pembangunan perumahan. ANTARA JABAR/Raisan Al Farisi

Pewarta: Raisan Al Farisi

Editor : M Agung Rajasa


COPYRIGHT © ANTARA News Jawa Barat 2018