Sejumlah berita tema ekonomi mewarnai Jumat (12/7), mulai dari Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Arifin Tasrif sebut belum ada pembatasan BBM subsidi di 17 Agustus hingga Indonesia dan Amerika Serikat sepakat tukar utang dengan konservasi terumbu karang

1. Menteri ESDM sebut belum ada pembatasan BBM subsidi di 17 Agustus

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Arifin Tasrif mengatakan bahwa belum ada pembatasan pembelian bakar bakar minyak (BBM) subsidi di 17 Agustus 2024.

Baca selengkapnya di sini

2. Menteri PUPR: Usulan anggaran IJD 2024 Rp15 triliun

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengatakan bahwa pihaknya telah mengusulkan anggaran bagi pelaksanaan program Inpres Jalan Daerah (IJD) di 2024 sebesar Rp15 triliun.

Baca selengkapnya di sini

3. RI dan AS sepakat tukar utang dengan konservasi terumbu karang

Indonesia dan Amerika Serikat menyepakati Debt Swap to Marine Conservation Reservation Agreement atau menukar utang untuk perjanjian konservasi laut senilai 35 juta dolar AS atau Rp565 miliar, yang utamanya diarahkan untuk konservasi terumbu karang.

Baca selengkapnya di sini



Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Kemarin, BBM subsidi hingga tukar utang RI-AS dengan konservasi

Pewarta: Maria Cicilia Galuh Prayudhia

Editor : Yuniardi Ferdinan


COPYRIGHT © ANTARA News Jawa Barat 2024