Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Selasa (9/8/2022) mulai dari prioritas pemerintah menyediakan program padat karya hingga akhir tahun ini merupakan momentum yang tepat untuk menerapkan pajak karbon.

Berikut rangkuman berita selengkapnya yang masih menarik untuk dibaca:

1. Program padat karya

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menyatakan prioritas pemerintah terkini adalah menyediakan program-program padat karya dan mengundang investasi guna menciptakan sekaligus menyerap lapangan kerja.



Berita selengkapnya klik di sini

2. RI butuh 1 triliun dolar AS capai target SDGs

Menteri PPN/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa menyatakan Republik Indonesia (RI) membutuhkan lebih dari 1 triliun dolar AS untuk mencapai target program tujuan pembangunan berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (SDGs) pada 2030.



Berita selengkapnya klik di sini



Berita selengkapnya klik di sini

3. Ekonomi tumbuh 6 persen untuk capai Visi 2045

Direktur Lingkungan Hidup Kementerian PPN/Bappenas Medrilzam menyatakan ekonomi Indonesia harus mampu tumbuh 6 persen untuk dapat mencapai Visi 2045 yaitu menjadi negara berpendapatan tinggi.



Berita selengkapnya klik di sini

4. Akhir 2022 momentum tepat terapkan pajak karbon

Kepala Pusat Kebijakan Sektor Keuangan Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Adi Budiarso mengaku terus mengamati momen yang tepat untuk penerapan pajak karbon pada akhir tahun ini.



Berita selengkapnya klik di sini

Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Kemarin, program padat karya hingga penerapan pajak karbon

Pewarta: Astrid Faidlatul Habibah

Editor : Yuniardi Ferdinan


COPYRIGHT © ANTARA News Jawa Barat 2022