"Tingkatkan kewaspadaan saat berkendara, hindari berhenti di bawah pohon besar rawan tumbang terutama saat hujan turun lebat disertai angin kencang," katanya.
Dia menambahkan, di sepanjang jalur utama Puncak-Cianjur dan jalur utama Cianjur-Bandung banyak terdapat pohon besar di kiri dan kanan jalan rawan tumbang, sehingga harus menjadi perhatian semua pihak terutama pengendara.
Baca juga: Pemkab Cianjur relokasi 2 kampung karena pergerakan tanah
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Petugas evakuasi pohon tumbang tutup jalur utama Cianjur